Mata kuliah ini menjelaskan mengenai lingkungan/habitat dan metode penangkapan, fotoreseptor ikan, tingkah laku ikan dalam mencari makan, menghindari predator, pemijahan dan dalam pengasuhan. Selain itu, mahasiswa dapat menerapkan mengenai aspek ekologi, pergerakan ikan, fisiologi dan tingkah laku renang ikan, migrasi, respon stress ikan dan tingkah laku ikan terhadap alat tangkap.

Skill Level: Beginner